Delice by Dite didirikan pada 2019 oleh Kak Dite, berawal dari pesanan teman kuliah untuk hadiah yudisium. Karena peminatnya terus bertambah, produk mulai dijual secara online lewat Instagram dan WhatsApp.
Saat pandemi, penjualan sempat menurun. Namun, Kak Dite berinovasi dengan menghadirkan camilan tanpa telur dan susu lebih sehat dan tetap enak!
Dalam setahun terakhir, Delice mengalami pertumbuhan signifikan: buka toko offline, tambah karyawan, dan meluncurkan produk baru. Strategi promosi lewat influencer dan mengikuti tren makanan sehat jadi kunci naiknya penjualan. Saat ini Delice masih fokus di satu toko offline dan toko online.
What They Said: Sobat Deli's
Commitment
Delice by Dite berkomitmen untuk menggunakan bahan yang halal dengan memiliki sertifikat halal dan PIRT